[go: nahoru, domu]

Lompat ke isi

Keuskupan Agung Ancona-Osimo

Koordinat: 43°37′31″N 13°30′36″E / 43.6253°N 13.5101°E / 43.6253; 13.5101
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Keuskupan Agung Ancona-Osimo

Archidioecesis Anconitana-Auximana
Katolik
Katedral di Ancona
Lokasi
NegaraItalia
Ancona-Osimo
Statistik
Luas500 km2 (190 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2012)
225.441
197,851 (87.8%)
Paroki72
Imam89 (diosesan)
39 (Ordo relijius)
Informasi
DenominasiGereja Katolik
RitusRitus Roma
PendirianAbad ke-3
KatedralBasilica Cattedrale di S. Ciriaco
KonkatedralBasilica Concattedrale di S. Leopardo
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Uskup Agung
Edoardo Menichelli
EmeritusFranco Festorazzi
Peta
Situs web
www.diocesi.ancona.it
Konkatedral di Osimo

Keuskupan Agung Ancona-Osimo (bahasa Latin: Archidioecesis Anconitana-Auximana) adalah sebuah kawasan gerejawi bersama dan tahta metropolitan Gereja Katolik di kawasan Marche, Italia.[1][2]

Keuskupan tersebut berdiri dalam bentuknya yang sekarang sejak 1986, saat Keuskupan Agung Ancona disatukan dengan Keuskupan Osimo.

Uskup agungnya memiliki tahta episkopalnya di Katedral Ancona, sementara Katedral Osimo memiliki status konkatedral.

Referensi

  1. ^ "Archdiocese of Ancona-Osimo" Catholic-Hierarchy.org. David M. Cheney. Retrieved February 29, 2016
  2. ^ "Metropolitan Archdiocese of Ancona–Osimo" GCatholic.org. Gabriel Chow. Retrieved February 29, 2016

Buku

Pranala luar

43°37′31″N 13°30′36″E / 43.6253°N 13.5101°E / 43.6253; 13.5101