[go: nahoru, domu]

Jammerbugt ialah sebuah kotamadya (Dansk: kommune) di Region Nordjylland, Denmark. Meliputi wilayah seluas 863 km² dan jumlah penduduk 38.957 (2008).

Lokasi kotamadya Jammerbugt

Pada tanggal 1 Januari 2007 kotamadya Jammerbugt dibentuk sebagai akibat Kommunalreformen ("Reformasi Kotamadya" 2007), terdiri atas bekas kotamadya Brovst, Fjerritslev, Pandrup, dan Aabybro.

57°08′N 9°34′E / 57.133°N 9.567°E / 57.133; 9.567