[go: nahoru, domu]

Lompat ke isi

Josh Segarra

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Josh Segarra
Segarra tahun 2023
Lahir3 Juni 1986 (umur 38)
Longwood, Florida, Amerika Serikat
AlmamaterUniversitas New York (BFA)
PekerjaanAktor
Tahun aktif2005–sekarang
Suami/istri
Brace Rice
(m. 2014)
Anak2
IMDB: nm2019219 Allocine: 560139 TV.com: people/josh-segarra-1 IBDB: 490754
Instagram: mrjoshuita Musicbrainz: 57cc4411-afbd-4a4b-aeb7-e43206b3ff36 Modifica els identificadors a Wikidata

Josh Segarra (lahir 3 Juni 1986) adalah seorang aktor asal Amerika Serikat. Dia dikenal karena perannya di serial televisi The Electric Company, Sirene dan Arrow serta berperan sebagai Emilio Estefan dalam musikal On Your Feet!. Peran televisi lainnya termasuk Chicago P.D., The Other Two, Orange is the New Black dan She-Hulk: Attorney at Law, sedangkan peran teater lainnya termasuk musikal Lysistrata Jones dan Dogfight. Tahun 2023 Segarra berperan dalam film horor slasher Scream VI.

Awal kehidupan

[sunting | sunting sumber]

Segarra lahir pada tanggal 3 Juni 1986, di Longwood, Florida.[1][2] Ia memiliki keturunan Puerto Rico,[3][4] dan fasih berbahasa Spanyol.[5] Ia belajar menyanyi di gereja Pantekosta tapi bercita-cita menjadi pegulat profesional.[6] Segarra adalah lulusan Tisch School of the Arts Universitas New York.[7][8]

Kehidupan pribadi

[sunting | sunting sumber]

Segarra menikahi pacarnya, Brace Rice pada 17 Oktober 2014.[9] Mereka menyambut anak pertama mereka, seorang putra, pada 30 September 2016,[10] dan putra kedua mereka pada 8 Januari 2020.[11] Dia dan istrinya istri sama-sama penggemar olahraga.[6]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Saunders, Jeraldine (June 3, 2017). "Horoscopes: June 3, 2017". The Mercury News. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 3, 2019. Diakses tanggal October 8, 2020. 
  2. ^ Matthew J., Palm. "Longwood actor Josh Segarra on Broadway in 'Lysistrata Jones'". Orlando Sentinel. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 3, 2019. Diakses tanggal October 8, 2020. 
  3. ^ Mellini, Michael (December 1, 2011). "Josh Segarra on Shooting Hoops and Stripping Down in Lysistrata Jones". Broadway.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 16, 2021. Diakses tanggal March 14, 2015. 
  4. ^ Suarez, Lucia I. (January 27, 2015). "Josh Segarra on TV character: 'It takes a genius to be this dumb'". Fox News Latino. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 1, 2016. Diakses tanggal March 14, 2015. 
  5. ^ Rubio, Amy (February 17, 2015). "EXCLUSIVE: Josh Segarra Talks 'Sirens' & Puerto Rican Heritage". Latina. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 18, 2020. Diakses tanggal October 8, 2020. 
  6. ^ a b Brunner, Jeryl (March 28, 2016). "10 Cool Things About Josh Segarra Who Plays Emilio Estefan on Broadway". Parade. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 16, 2021. Diakses tanggal October 8, 2020. 
  7. ^ Rosky, Nicole. "BWW Interview: He Can't Be Stopped! Josh Segarra Opens Up About ON YOUR FEET!, TRAINWRECK and Life Before Broadway". BroadwayWorld.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 3, 2019. Diakses tanggal December 3, 2019. 
  8. ^ Andreeva, Nellie (June 16, 2016). "'Arrow': Josh Segarra Cast As Star City's Newest Vigilante In Season 5 Regular Role". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 17, 2016. Diakses tanggal October 8, 2020. 
  9. ^ "Actor Josh Segarra And His Wife Welcome A Baby Boy To The Family!". LIVERAMPUP. December 8, 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 16, 2021. Diakses tanggal December 4, 2019. 
  10. ^ Fernandez, Celia (October 6, 2016). "Josh Segarra is a Dad!". Latina. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 8, 2016. Diakses tanggal October 8, 2020. 
  11. ^ Juneau, Jen; McNeil, Liz (January 9, 2020). "January Another Baby Boy! Arrow Star Josh Segarra Welcomes Son Hank Rice: I'm 'Very Blessed'". People. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 16, 2021. Diakses tanggal October 8, 2020. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]